Terjadi Lakalantas, Kepala Desa Batu Ampar Iskandar langsung mengambil Tindakan untuk Warganya di RSUD Palmatak



KABARMASA.COM, KEPULAUAN RIAU - Kabupaten Anambas - 21 September 2023, Warga di Desa Paya Maram Kecamatan Kute Siantan, sekitar pukul 15.45 menit WIB terjadi Laka Lantas tunggal dan ada luka kecil dibagian muka warga.

Mendengar info dari warga setempat, “Kepala Desa Batu Ampar Iskandar langsung mendatangi warganya di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Palmatak”.


Adapun tujuan kedatangan saya tak terlepas dari persoalan mengurus Administrasi pembayaran BPJS Jasa Raharja terhadap kecelakan Lalu Lintas (Lakalantas) yang terjadi pada hari minggu. 


Lanjut kata Iskandar, karena merasa ada sebuah tanggung jawab dan ada beban moral terhadap kejadian yg menimpa warga. Maka sudah selayak dan sepantasnya kalau semua urusan persoalan korban ini yang sedang dirawat di RSUD Palmatak juga tetap menjadi beban dan tanggung jawab saya pula. 


“Sehingga bersar harapan saya agar korban ini tetap mendapatkan perhatian khusus dalam penanganan dan pelayanan jaminan kesehatan”. Ucapnya


Maka dari itu, saya menjaminkan kepada pihak RSUD Palmatak agar korban ini segera ditangani baik dalam bentuk perawatan secara instensif bahkan melakukan pengoperasian sekalipun akan saya beckup dan saya jamin.


Karena pada seyogyanya Pasien tersebut, “memang saya sadari berlatar belakang dari keluaga kurang Mampu atau dibilang sangat Kekurangan”.


Besar harapan saya semoga pasien ini tetap baik-baik saja dan akan kembali pulih normal seperti biasanya secara perlahan-lahan.


Setelah di konfirmasi oleh pihak media 

melalui pesan aplikasi whatsApp Kepala Desa Batu Ampar Iskandar Kecamatan Kute Siantan Kabupaten Kepulauan Anambas Membenarkan, hinga pemberitaan diterbitkan(Red/ZS)

Share:

No comments:

Post a Comment






Youtube Kabarmasa Media



Berita Terkini

Cari Berita

Label

Arsip Berita

Recent Posts