Aliansi Pemuda Melayu & Aliansi Mahasiswa Batam akan melakukan Konsolidasi Masyarakat Rempang Galang

KABARMASA.COM, Kepulauan Riau - Kota Batam - Menjaga kondusifitas kota batam, aliansi pemuda melayu bersama aliansi mahasiswa kota batam akan turun kembali ke masyarakat rempang galang. Sabtu (16/09/2023)

Alhamdulillah, setelah melalu proses yang panjang, 8 orang saudara kita yang tertangkap di insiden bentrokan yang terjadi di tanggal 7 september sudah dibebaskan malam ini. Ujar pian selaku kordum aliansi pemuda melayu


Lanjutnya, setalah bebasnya kawan-kawan (pejuangan galang) Dian arniadi selaku kordum Aliansi pemuda melayu menghubungi Andre sena untuk membahas lanjutan dari hasil audiensi kawan- kawan aliansi mahasiswa bersama legislator dan eksekutif kota batam untuk turun kemasyarakat, membersamai hasil dari pada apa yang menjadi jawaban dari walikota batam bersama legislatif


Dihubungi pihak media, andre sena mejawab bahwasanya benar, saya dihubungi kordum aliansi pemuda melayu untuk sekiranya segera kita turun kemasayarakat rempang galang lagi kemudian kita diskusi lagi kemasyarakat.


Apakah ada aksi damai lanjutan atau teatrikal aksi atau seperti apa?

Kita tunggu jawabannya dari masyarakat rempang dan galang.


Bentuk perjuangan masyarakat rempang dan galang harus terus naik kepermukaan agar pemerintah peka dan mewujudkan apa yang menjadi keinginan masyarakat, kita tahu hari ini masyarakat hanya tidak mau direlokasi bukan menolak investasi, tutup andre.(Red)

Share:

No comments:

Post a Comment






Youtube Kabarmasa Media



Berita Terkini

Cari Berita

Label

Arsip Berita

Recent Posts